- August 1, 2022
- By admin
- In Berita Rutan
- 67
- 0
HUMAS,RUTAMA. Kepala Subseksie Pelayanan Tahanan Rutan Kelas IIB Mamuju Bapak Ardhi Mahardika S. IP melakukan koordinasi dengan Pengadilan Negeri Mamuju senin, 1 Agustus 2022
kegiatan koordinasi ini diterima langsung oleh Plh. Kepala Panitera PN Mamuju bapak Andi Hasanuddin. Koordinasi ini dalam rangka untuk kelengkapan berkas Warga Binaan baik itu Penetapan Penahanan maupun Petikan Putusan.
@divpas.sulbar