• Wartelsuspas, Sarana komunikasi untuk WBP di Rutan Mamuju

    Wartelsuspas, Sarana komunikasi untuk WBP di Rutan Mamuju

    HUMAS.RUTAMA.- Demi tetap memberikan pelayan yang prima bagi WBP, Rumah Tahanan Negara Kelas IIB Mamuju menyediakan Warung Telepon Khusus Pemasyarakatan (Wartelsuspas) bagi WBP Rutan Mamuju. Kehadiran Wartelsuspas yang baru ini diharapkan Ka Rutan agar digunakan oleh WBP dengan sebaik-baiknya dan dijaga kebersihannya, karena semua disediakan untuk kepentingan seluruh WBP. “Pergunakan dengan baik sarana yang sudah

  • Kepala Kesatuan Pengamanan Rutan Deteksi Dini Bangunan Fisik

    Kepala Kesatuan Pengamanan Rutan Deteksi Dini Bangunan Fisik

    HUMAS.RUTAMA.- Dalam rangka mengantisipasi potensi gangguan Kamtib, dilksanakan deteksi dini pada bangunan fisik di Rutan Kelas IIB Mamuju pada area beranggang (28/09). Kepala Kesatuan Pengamanan Rutan Jemmy, SE bersama staf melakukan deteksi dini bangunan fisik dengan melakukan kontrol di area beranggang. Selain itu, dilakukan pula pengecekan instalasi listrik yang menghubungkan aliran listrik di area beranggang

  • MEMANFAATKAN AREA BERANGGAN SEBAGAI SARANA PERTANIAN

    MEMANFAATKAN AREA BERANGGAN SEBAGAI SARANA PERTANIAN

    HUMAS.RUTAMA.- Kegiatan Pembinaan Kemandirian berupa Pembinaan Pertanian, membuat Rutan Mamuju berbenah pada bidang pertanian. Adapun kegiatan pada pembinaan pertanian berupa memanfaatkan area beranggang untuk kegiatan pertanian sehingga tempat atau lahan sempit di area Rutan Mamuju menjadi produktif untuk kegiatan pembinaan. Sehingga manfaat dari penggunaan area beranggang untuk kegitan pertanian selain mempercantik juga mencega adanya lahan

© Copyright 2022 Mandarlink Theme by RUTAN MAMUJU